Samurai Vengeance II
Samurai Vengeance adalah sebuah game perang yang diproduksi oleh Madfinger Games. Game ini menceritakan tentang peperangan melawan kejahatan, demi membalaskan dendamnya.
Sesuai namanya Samurai Vengeance, game ini tidak memerlukan senjata seperti, pistol dan senjata-senjata modern lainnya, melainkan hanya menggunakan pedang dalam menghadapi semua lawannya.
Game samurai ini lumayan seru walaupun memory game ini tidak begitu besar tetapi kualitas game tidak kalah dengan gama yang ukurannya besar
Untuk memainkan game ini dibutuhkan spesifikasi pc minimal :
- Processor Pentium 3 - 800MHz
- DirectX Version: 9.0c
- RAM: 512MB
- Video Card: 64MB
- Operating System: Windows XP